KOTA - Walikota Bekasi, Dr.H.Rahmat Effendi melakukan coffee morning dengan para Kepala SKPD se-Kota Bekasi
Hal ini guna mengevaluasi tentang kejadian banjir dan penanganannya.
Sekretaris Daerah Kota Bekasi Rayendra Sukarmadji mengatakan, Penanganan banjir di Kota Bekasi harus ada koordinasi yang baik dengan pihak - pihak terkait baik dengan instansi vertikal maupun horizontal dan sesuai dengaan salak PB seperti Balai Irigasi, Kodim, Polres.
Walikota Bekasi Dr.H.Rahmat Effendi menegaskan, bahwa sistem yang kita terapkan pada saat kejadian banjir masih sangat lemah, banyak orang yang masih bingung bahkan tidak mengerti tugasnya, belum lagi masalah koordinasinya.
Penanggulangan banjir di Kota Bekasi hingga pasca sudah berjalan cukup baik, hanya saja keputusan tanggap darurat harus lebih cepat ditetapkan.
"Coffe morning pada jum'at pagi ini guna mengevaluasi dan merecovery kembali Daerah Aliran Sungai (DAS) daerah Bekasi yang sudah tidak berfungsi lagi secara normal dan bagaimana menetralkannya kembali seperti fungsi awal untuk mencegah banjir," tegasnya,
di pendopo Walikota_Bekasi, Jumat, (25/1/2013)
Seluruh aparatur harus terlibat dalam penanganan masalah banjir. Mulai dari Kepala Dinas hingga UPTD mesti terlibat. Semua aparatur harus cepat tanggap dan terlibat berdasarkan wilayah yang telah ditetapkan.
Walikota menambahkan untuk pembuatan tanggul dan pemeliharaan nya khususnya yang berada di perumahan pondok gede permai agar segera dikoordinasikan dengan pemerintah pusat dan provinsi dan terkait ijin amdal dan IMB untuk wilayah perumahan IKIP dinas terkait perlu menyikapi dan tidak mengeluarkan ijinnya
"Pemerintah_Kota harus melakukan foto udara untuk perencanaan pembangunan kota kedepan dan bentuk tanggul yang tidak sempurna dan harus segera dirombak ulang,"tambah Rahmat Effendi. (amel)
Slider
Seputar Bekasi
Pemerintahan
Tokoh
Kuliner
Piknik
Olah Raga
Berita Bekasi's Admin
We are.., This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Berita Infrastruktur
Popular Post
-
Cabangbungin - Bekasi Tidak bisa dipisahkan dari kisah heroisme perjuangan para ulama. Banyak kisah yang masih tersembunyi. Fakta sejara...
-
Wabup Anggap Kenaikan Harga Masih Wajar SIDAK : Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Agus Trihono bersama Wakil Bupati Rohim Mintareja ...
-
Bekasi Selatan - Buka puasa ? Hemmm..mungkin asinan sayur khas Bekasi dapat Anda coba. Selain tidak membosankan, makanan ini terbilang eksl...
Tidak ada komentar: